5 Jasa Foto Semarang Terbaik

Rate this post

Jasa Foto Semarang dapat menjadi cara yang bagus untuk mengabadikan kenangan Anda. Dalam pembuatan dokumentasi tentunya harus dilakukan seseorang yang memiliki keterampilan dan pengetahuan untuk melakukannya.

Seorang fotografer profesional akan menggunakan pengalamannya untuk membantu memastikan bahwa Anda mendapatkan hasil gambar yang terbaik.

Selain menjadi dokumentasi kenangan, foto juga merupakan salah satu bagian penting dalam sebuah bisnis. Foto dapat digunakan sebagai alat pemasaran atau hanya untuk memamerkan produk.

Sebuah bisnis perlu memiliki foto berkualitas baik yang akan membantu mereka menarik klien potensial. Dengan demikian, penting bagi perusahaan dan individu untuk menyewa jasa fotografer profesional yang terampil dalam keahlian mereka.

Jika saat ini anda sedang mencari jasa foto semarang, berikut di bawah ini tim ListJasa.com telah merangkum beberapa jasa Foto Terbaik di Kota Semarang.

Rekomendasi Jasa Foto di Semarang

1. KaishaProduction

Alamat :klipang pesona asri 3, Blk. G No.106, Kota Semarang, Jawa Tengah 50272
No Telepon :0895616787888
Google Maps :Klik Disini
Website :kaishaproductions.com

Kaisha Production merupakan perusahaan production house yang berfokus dalam menyediakan layanan fotografi, videografi dan animasi untuk kebutuhan market perusahaan. Layanan Kaisha Production meliputi jasa foto produk, foto / video company profile.

Selain itu, Kaisha Production juga menyediakan jasa dokumentasi event bagi anda yang mebutuhkan dokumentasi visual untuk sebuah acara.

2. Win Art Photography

Alamat :Jl. Kendeng Bar. III, Sampangan, Kec. Gajahmungkur, Kota Semarang, Jawa Tengah 50232
No Telepon :0895414617566
Google Maps :Klik Disini

Win Art Photography memiliki Studio foto dengan tempat yang nyaman dan juga dapat dijangkau dengan mudah. Untuk harga sendiri dapat di katakan murah dengan kualitas foto oke dan bagus.

terdapat banyak pilihan background yang warna-warni dapat sebagai pilihan untuk foto. Pelayanan yang ramah, profesional dan sabar dalam menghadapi konsumen. Win Art Photography sangat cocok untuk foto keluarga, wisuda, personal maupun group.

3. Jonas Photo Semarang

Alamat :Jl. Muria No.2, Lempongsari, Kec. Gajahmungkur, Kota Semarang, Jawa Tengah 50231
No Telepon :081222855184
Google Maps :Klik Disini

Jonas Photo merupakan perusahaan jasa dan produk fotografi yang telah berdiri sejak tahun 1981. Dibawah manajemen PT. Piktura Lensa Nusa, membangun bisnis ini dengan penuh perhatian dan cinta. Jonas Photo selalu fokus dalam satu hal yaitu memberikan pelayanan terbaik.

Dengan pengalaman yang sangat lama Jonas Photo selalu menghadirkan pengalaman terbaik sehingga dapat menangkap senyum dan kecantikan anda ke dalam gambar. Terdapat berbagai layanan foto yang bisa di pilih mulai dari untuk acara seperti wisuda, pernikahan dan lain-lain.

Jonas Photo juga meyediakan Self Photo bagi anda yang ingin melakukan sesi foto sendiri dengan harga yang sangat terjangkau, hanya mulai 90K saja. Jika berminat, anda bisa datang secara langsung ke studio Jonas Photo untuk mendapatkan informasi lebih lanjut

Baca Juga :

    4. Everlasting Image

    Alamat :plasa simpanglima plasa1, Jl. Ahmad Yani, Karangkidul, Kec. Semarang Tengah, Kota Semarang, Jawa Tengah 50241
    No Telepon :081222855184
    Google Maps :Klik Disini

    Everlasting merupakan salah satu jasa photography di semarang yang berfokus pada acara Prewedding maupun Wedding. Sudah banyak pelanggan yang merasa puas dengan foto yang di hasilkan.

    Namun, selain melayani jasa foto untuk Weeding, Everlasting Image juga melayani jasa foto untuk Photobooth, Party, Maternity, Event, Concept hingga food.

    5. Studio Pelangi

    Alamat :Jl. Watukaji 6 No.6B, Gedawang, Kec. Banyumanik, Kota Semarang, Jawa Tengah 50263
    No Telepon :082138674412
    Google Maps :Klik Disini

    Menjadi salah satu perusahaan Photography terbesar di Kota Semarang, Studio Pelangi menghadirkan banyak sekali layanan untuk menyukseskan acara anda. Jasa Fotografi Studio Pelangi meliputi foto pernikahan, media promosi, event, foto produk, launcing event, advertising dan lainnya.

    Selain melayani jasa Fotografi, Studio Pelangi juga memiliki layanan Live Streaming, Sewa Videotron, Event Organizer, Video Company.

    Leave a Reply

    2 × 5 =